Sanitarian Guide

Indikator Perifiton

Tabellaria sp., dan Gyrosigma sp. menunjukkan kuatnya adaptasi spesies-spesies ini terhadap kondisi perairan tercemar, maka potensial untuk dijadikan sebagai indikator biologi untuk perairan yang tercemar limbah domestik. Berdasarkan uraian diatas dapat disimpulkan bahwa spesies indikator biologi untuk berbagai lokasi akan berbeda seuai karakteristik menonjol baik kimia maupun fisika. Pada kondisi perairan yang belum tercemar, ditemukan Tolypothrix sp. dan Anabaena sp. Pada kondisi perairan tercemar sedang ditemukan Ulothrix sp. Sedangkan pada kondisi perairan tercemar berat ditemukan Gyrosigma sp., Tabellaria sp. dan Oscillatoria sp.

Reference

  • A Tresna Sastrawijaya, (2000), Pencemaran Lingkungan, PT Rineka Cipta, Jakarta
  • Ida Indrawati, Sunardi, Ita Fitriyyah, (2010). Perifiton Sebagai Indikator Biologi Pada Pencemaran Limbah Domestik di Sungai Cikuda Sumedang. Jurusan Biologi FMIPA, Universitas Padjadjaran
  • Syamsul Bahri, Ratna Hidayat, Bambang Priadie. (2004). Analisis Kualitas Air Sungai Secara Cepat Menggunakan Makrobenthos Studi Kasus Sungai Cikapundung. Peneliti Bidang Lingkungan Keairan, Pusat Litbang Sumber Daya Air. Bandung
  • Ida Indrawati, Sunardi, Ita Fitriyyah. (2001). Perifiton sebagai indikator biologi pada pencemaran Limbah domestik di sungai cikuda Sumedang. Jurusan Biologi FMIPA, Universitas Padjadjaran. Bandung.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Indonesian Public Health Portal